
Petualangan Sherina 2
Sherina tumbuh menjadi dewasa, kini ia menjadi salah satu wartawan dari stasiun TV, Nex TV. Ia termasuk wartawan yang berprestasi lantaran keberanian dan kejujurannya dalam meliput berita. Nex TV berencana melakukan sebuah liputan di Davos, sebuah kota di Swis, dan…